POLA ABSTRAK KRISTALOGRAFI DALAM ANYAMAN BAMBU
Abstract
Anyaman bambu merupakan salah satu dari berbagai kerajinan tangan Indonesia. Anyaman bambu adalah bagian keseharian dari kebanyakan masyarakat di Indonesia karena beberapa barang rumah tangga dibuat dengan anyaman bambu. Penelitian ini merupakan penelitian studi pustaka. Dalam tulisan ini, kami menganalisis pola kristalografis dua dimensi yang terdapat pada beberapa anyaman bambu.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
ISSN. 2459-962X
Prosiding Sendika
Publisher: Department of Mathematics Education Universitas Muhammadiyah Purworejo
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.