PENERAPAN KECERDASAN BUATAN DALAM MEMBANTU PEMBELAJARAN

Bambang Priyo Darminto

Abstract


Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan merupakan proses memodelkan cara berpikir manusia dan mendesain suatu mesin (komputer) agar dapat berperilaku layaknya manusia. Beberapa program aplikasi yang dibuat dengan menggunakan AI saat ini telah banyak dimanfaatkan dalam kehidupan manusia sehari-hari. Ada program aplikasi AI yang bermanfaat secara umum, namun ada juga program AI yang diterapkan dalam membantu proses pembelajaran. Berkaitan dengan pemanfaatan AI dalam pembelajaran, terdapat beberapa program AI antara lain: Personalized Learning, Automatic Assessment, Mentor Virtual, Voice Assistent, Smart Content, dan Presentation Translator. Berdasarkan karakteristik dari masing-masing program-program aplikasi tersebut ternyata sangat membantu siswa dalam pembelajaran sehingga dapat meningkatkan kualitas hasil pembelajaran, khususnya dalam aspek kompetensi profesional. Meskipun program aplikasi AI bermanfaat dalam membantu aktivitas belajar siswa/mahasiswa, namun penggunaan komputer dengan menggunakan aplikasi AI tersebut tidak dapat mengganti peran guru secara penuh.


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISSN. 2459-962X

Prosiding Sendika

Publisher: Department of Mathematics Education Universitas Muhammadiyah Purworejo


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.