PLOT KOEFISIEN REGRESI

Anik Nurhidayati, Untung Kurniawan

Abstract


Tampilan grafik hasil regresi menjadi semakin populer dalam presentasi dan literatur ilmiah karena grafik jauh lebih mudah untuk dibaca daripada tabel. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan koefisien regresi ke dalam grafik. Penelitian ini menggunakan data training data mobil 1978 dengan 6 variabel, yaitu harga, jarak tempuh, ruang bagasi, berat, panjang dan tipe mobil. Program yang  digunakan dalam penelitian ini adalah Stata 12 menggunakan paket marginplot dan coefplot. Paket marginplot hanya dapat menggambarkan satu model koefisien regresi dalam satu grafik.Keterbatasan penggambaran banyak model dalam satu grafik dapat diatasi dengan paket coefplot.Koefisien regresi yang ditampilkan dalam bentuk grafik lebih mudah untuk dibaca daripada tabel dan dapat membandingkan beberapa model menjadi satu grafik.

Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISSN. 2459-962X

Prosiding Sendika

Publisher: Department of Mathematics Education Universitas Muhammadiyah Purworejo


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.