PROFIL CRITICAL THINKING PESERTA DIDIK KELAS IV PADA MATERI GAYA DI SDN CANDINGASINAN

Risma Yulianty

Abstract


Berpikir kritis adalah salah satu yang sangat diperlukan dalam membuat penilaian dan pengambilan keputusan yang berguna untuk mencari solusi dari suatu permasalahan yang dilakukan secara reflektif dan bijaksana. Critical thinking dikelompokkan menjadi beberapa aspek antara lain menafsirkan, menyimpulkan, mengevaluasi, menjelaskan, menganalisis dan pengaturan diri. Tujuan dari penelitian ini di SDN Candingasinan yaitu ingin mengetahui bagaimana keterampilan critical thinking yang dimiliki oleh peserta didik di sekolah tersebut dan bagaimana peran guru dalam mengajar dan menanggulanginya. Metode yang dilakukan peneliti dalam penelitian ini yaitu menggunakan kualitatif yang dilakukan dengan observasi dan wawancara lalu dilengkapi dengan literatur studi untuk menambah wawasan dan referensi peneliti. Hasil dari penelitian ini dalam beberapa aspek yang ada dalam keterampilan critical thinking yaitu siswa masih kurang memahami dalam menginterpretasikan dan mengevaluasi, tetapi dalam aspek menjelaskan siswa sudah cukup mampu memahaminya.

Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.