IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING DENGAN MEDIA APLIKASI BAMBOOMEDIA BMGAMES APPS SEBAGAI UPAYA MELATIH KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN SISWA SEKOLAH DASAR

Cahyo Hasanudin, Abdul Ghoni Asror

Abstract


ABSTRAK

Membaca permulaan merupakan bagian awal dari keterampilan membaca. Mengajar membaca permulaan membutuhkan perhatian yang sangat khusus karena yang diajar adalah siswa di kelas rendah. Perhatian khusus inilah membuat para guru untuk menerapkan model atau media yang sudah ada, selain itu, metode atau media terbarukan sangat dibutuhkan untuk menginovasi pembelajaran bahasa khususnya dalam melatih keterampilan membaca siswa. Oleh karena itu, tujuan dari penulisan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penerapkan model pembelajaran quantum learning dengan media aplikasi bamboomedia BMGames Apps dapat melatih keterampilan membaca permulaan siswa di sekolah dasar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian studi pustaka/konseptual dengan mengkaji teori model pembelajaran quantum learning dengan penciri konsep TANDUR oleh DePorter dan teori media aplikasi bamboomedia BMGames Appsyang dikembangkan oleh website bamboomedia Software & creativity. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi model pembelajaran quantum learning yang dipadukan dengan media aplikasi bamboomedia BMGames Appsdapat melatih siswa sekolah dasar untuk membaca permulaan lebih terampil.

Kata kunci: membaca permulaan, model pembelajaran quantum learning, media aplikasi bamboomedia BMGames Apps

ABSTRACT

The concept of early reading is the first phase of reading skill. Teaching early reading needs a special attention and treatment, since they are categorized as young learners.  This special attention leads the teacher to implement the existing media. Moreover, a new media and method are crucial as innovation in language learning, especially in training the student’s reading skill. In short, the aim of this research is to know whether the implementation of quantum learning using bamboomediaBMGames  application can improve the student’s reading skill for young learners in elementary school level. This is a conceptual based research which presenting and exploring the theory of quantum learning teaching model with a special characteristic from the concept of “TANDUR” by DePorter and the theory of bamboomediaBMGames application which developed by bamboomedia software & creativity. The result reveals that the implementation of quantum learning teaching model which enhanced with bamboomediaBMGamesapplication can be used to training young learners in elementary school level to improve their skill of early reading.

Keywords: Early reading, quantum learning teaching model, bamboomedia BMGames application.


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.